DESAIN INTERIOR 1 APARTEMEN = 24 RUANGAN...MANTABB!!

Ruangan apartemen 100 meter lebih menjadi 24 ruang berbeda

Tinggal di kota besar dan sempit seperti kota Hongkong, membuat harga tanah sangat mahal. Bahkan harga apartemen yang baik memiliki harga berlipat lipat dibandingkan harga di Indonesia.
Seorang arsitek hongkong Gary Chang, mendesain Kamar apartemennya menjadi serba guna, karena ruang apartemennya yang kecil dan juga mahal maka Ia merubahnya menjadi ruang yang kecil tapi multi fungsi.
Arsitek Gary Chang, seorang talenta di bidang arsitek dari Hongkong, Merancang sebuah ruangan dengan luas 100 meter apartemen dengan sistem dinding sliding. Sehingga dia dapat merubah ruangannya menjadi 24 ruangan berbeda. Ukuran kecil bukan batasan untuk dia, dan ruang apartemennya dapat dirubah sesuai keinginan dan kebutuhannya

Sketch Desain
Rancangan sebuah ruangan dengan luas 100 meter apartemen dengan sistem dinding sliding.
Tampilan beberapa ruangan
 Gary Chang merubah kamar apartemenya yang 334 sq ft menjadi 24 desain yang berbeda, semua dengan hanya menggeser panel dan dinding. Dan seperti sebuah ruang yang masih tetap kecil tapi fungsinya bisa seperti berada di hotel bintang lima atau di sebuah vila yang lengkap. Dia menyebutnya sebagai "Transformer Domestik."


Sumber

No comments:

Post a Comment